Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Realme V11 5G : Harga dan Spesifikasi



Realme baru saja mengeluarkan ponsel 5G pertamanya di awal tahun 2021 ,

5G saat ini menjadi inovasi baru bagi para pabrikan ponsel di mancanegara dengan harga yang miring.

Ponsel ini akan di rilis pertama kali di negeri asalnya yaitu China pada tanggal (5/2/21).

Spesifikasi Realme V11

Dengan dimensi layar IPS Lcd 6.2 inch dan resolusi HD Plus mendukung refresh rate 60Hz dengan ratio 20:9.

Dibagian depan layar terdapat poni menyerupai tetesan air serta camera selfie beresolusi 8 MP.

Bagian belakangnya terdapat 2 camera berbentuk persegi yang menampung LED flash serta resolusi camera 13 MP dan 2 MP.

Beralih ke segi hardware , Realme V11 menggunakan system chip Mediatek Dimensity 700.

Dibagian penyimpanan internal diberikan ruang seluas 128 GB dengan tambahan RAM 4 GB.

Kapasitas daya baterai ponsel ini ditenagai 5.000 mAh dengan dukungan fast charging 18 Watt.

Realme V11 menjalankan sistem Android versi 11 dan tampilan Realme UI 2.0.

Dalam perilisannya Realme memberikan 2 varian warna yang berbeda yaitu Vibrant Blue dan Quiet Grey.

Adapun spesifikasi detailnya yaitu fingerprint dibagian sisi samping , Bluetooth dengan versi 5.1 ,

Port USB Type-C , jack audio 3,5 mm , serta Wi-Fi 802.11.

Di Negeri asalnya , Realme V11 dibandrol dengan harga 1.199 Yuan atau sekitar 2,6 Jutaan.

Tak kalah dengan ponsel lain , Realme diberikan mode smart 5G.

Apa Itu Mode Smart 5G ?


Mode Smart 5G yaitu , dimana ponsel dapat mengatur jaringan secara otomatis,

Jika dirasa jaringan 5G tidak optimal maka akan otomatis turun menjadi 4G.

Berat bodynya sendiri , ponsel ini memiliki bobot 186 gram dengan tebal 8,4 mm.

Namun belum dapat dipastikan apakah Realme V11 akan dipublikasikan di Tanah Air atau tidak.

Posting Komentar untuk "Realme V11 5G : Harga dan Spesifikasi"